Jurnal Literasi Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat berisi hasil dari pengabdian dan pemberdayaan berupa penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam berbagai disiplin ilmu diantaranya agama, pendidikan, ekonomi, hukum, teknik, pertanian, dan kesehatan. Terbit dua kali setahun yaitu pada bulan Maret dan bulan September.
Jurnal Literasi Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat terbit pertama kali pada tahun 2022 dengan e-ISSN : 2963-0495 dan p-ISSN : 2962-8458 sebagai upaya menyebarluaskan hasil dari pengabdian masyarakat dan pemberdayaan masyarakat yang progresif, kreatif, inovatif, dan komprehensif melalui berbagai kegiatan yang mampu meningkatkan kemandirian dan kesejahteraan masyarakat. Saat ini telah terindeks di Google Scholar, Copernicus, Garuda, Dimensions, Moraref, dan lainnya.
Jurnal Literasi Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat diterbitkan oleh Divisi Latihan dan Pengembangan CV Litera Inti Aksara yang berkonsentrasi terhadap gerakan literasi di Indonesia.
Announcements
Call for Paper |
|
Call for Paper Jurnal Literasi Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat | |
Posted: 2023-01-16 | More... |
More Announcements... |
Vol 3, No 1 (2024): Maret
Table of Contents
Articles
Manajemen Fundraising dalam Meningkatkan Kesadaran Berzakat Masyarakat Melalui Lembaga Amil Zakat
DOI : 10.61813/jlppm.v3i1.102
| Abstract views : 293 times
M Makhrus, Ibnu Hasan, Safitri Mukarromah
|
1-14
|
Pembinaan Ibadah Praktis di Panti Asuhan Muhammadiyah Putra Berdasarkan Himpunan Putusan Tarjih Muhammadiyah
DOI : 10.61813/jlppm.v3i1.87
| Abstract views : 274 times
Muntohar Muntohar
|
15-28
|
Penyuluhan Strategi Pemasaran Online bagi Para Pelaku Usaha Kecil dan Menengah di Desa Gantiwarno Klaten
DOI : 10.61813/jlppm.v3i1.103
| Abstract views : 278 times
Agus Dwi Cahya, Nala Tri Kusuma, Nonik Kusuma Ningrum, Lusia Tria Hatmanti Hutami, Putri Dwi Cahyani
|
29-36
|
Integrasi Sekolah Sepak Bola Berbasis Pesantren di Desa Bedono Kabupaten Semarang
DOI : 10.61813/jlppm.v3i1.78
| Abstract views : 253 times
Ahmad Mustafidin, Andi Wahyudi
|
37-44
|
Optimalisasi Usaha Mikro melalui Pendampingan Manajerial dan Pemasaran di Desa Sentol Pamekasan
DOI : 10.61813/jlppm.v3i1.47
| Abstract views : 189 times
Syaiful Syaiful, Muhammad Darrin Zuhri, Fredy Yunanto, Mohammad Rudiyanto, Ria Kasanova
|
45-56
|
Pelatihan Kepemimpinan Spiritual pada Pimpinan Daerah Aisyiyah Kebupaten Banyumas
DOI : 10.61813/jlppm.v3i1.104
| Abstract views : 226 times
Zakiyah Zakiyah, Ibnu Hasan
|
57-64
|